Sebagai bagian rumah yang paling tinggi, desain
atap rumah dapat mempengaruhi penampilan rumah secara keseluruhan. Karena selain berfungsi untuk melindungi bangunan dari terik matahari dan hujan, atap juga memiliki sisi estetik.
Namun demikian, sebagai lapisan pertama proteksi hunian tetaplah utama. Sehingga perlu pemilihan atap rumah yang teliti agar atap rumah awet dan menghindari rumah bocor, dan tidak nyaman.
Berikut
Sabe Indonesia bagikan tips memilih atap rumah minimalis.